(Denyut Dunia – Kenya) Transportasi bus adalah sarana utama angkutan umum di Kenya. Kendaraan umum informal ini dikenal sebagai matatu merupakan trasportasi andalan warga Nairobi.

Ada sekitar 25.000 matatus (minibus), yang merupakan bagian terbesar dari sistem transportasi umum negara itu.