Aviemore adalah sebuah kota yang digemari para turis , terletak dalam Cairngorms National Park di dataran tinggi Skotlandia . Selain terkenal dengan keindahan dan kesejukannya, kota ini juga populer untuk bermain ski dan olahraga musim dingin lainnya , termasuk hiking di Cairngorm Mountains.
Journalist: Mytri Photographer; Fanny Sue