Warga Inggris Akan Menyatakan Pendapatnya Hari Ini, Brexit atau Bremain ?

0
847
Brexit atau Bremain? 23 Juni 2016, menjadi hari yang menentukan nasib Inggris apakah bergabung dengan Uni Eropa atau berdiri sendiri. Seorang pemuda Inggris sedang mengkampanyekan untuk tetap memilih sebagai kelompok Remain, di Finchley Road, South Hampstead, London, Minggu (19/6) waktu setempat. FOTO : VIBIZMEDIA.COM/BERNHARD
Kampanye kelompok Remain di London. FOTO : VIBIZMEDIA.COM/RULLY
Hari ini, Kamis (23/6) diperkirakan 64,59 juta orang penduduk Inggris akan menentukan nasib Inggris apakah tetap ada di dalam Uni Eropa atau diluar Uni Eropa. Beberapa pendapat termasuk Managing Director IMF Christine Lagarde dan Ketua Federal Reserve Janet Yellen mengatakan bahwa Inggris dan ekonomi global akan mengalami guncangan yang cukup berarti apabila Inggris keluar dari Uni Eropa. FOTO : VIBIZMEDIA.COM/BERNHARD

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here