Foto udara menunjukkan korban banjir berada di atas rumah mereka yang tenggelam di distrik Amreli, Gujarat, India, Rabu (24) dari foto pemberian Angkatan Udara India. 24 orang tewas akibat hujan lebat dan insiden akibat banjir di wilayah barat Gujarat, menurut keterangan media setempat.
(ANTARA FOTO/REUTERS/Indian Air Forc)









