Pedagang menata ikan tongkol di pasar ikan di Surabaya, Jawa Timur, Senin (29/6). Harga ikan khususnya ikan tongkol di pasar tersebut mengalami kenaikan dari Rp20.000 per kg menjadi Rp24.000 per kg. Kenaikan harga tersebut disebabkan kurangnya pasokan dari nelayan.
(ANTARA FOTO/Herman Dewantoro)